TENTANG KAMI

logotest

Meningkatkan martabat hidup manusia dengan cara turut mencerdaskan bangsa melalui media komunikasi massa pada umumnya dan melalui media cetak dan elektronik pada khususnya

logotest

Meningkatkan kesadaran dan penghayatan iman Kristen dengan menampilkan kehidupan yang beriman dalam Koinonia, Diakonia dan Marturia

logotest

Memperkenalkan pola hidup dan etika kristiani kepada masyarakat Indonesia, sehingga dapat berfungsi sebagai terang dan garam dunia

PELAYANAN

Not Found

Not Found

PROGRAM TV

PROGRAM RADIO

RENUNGAN

RENUNGAN KELUARGA

RENUNGAN KELUARGA

BAGAIMANA MUKJIZAT TERJADI?

April 2nd, 2025

2 Raja-raja 4:1-7

Perempuan itu pergi darinya. Ia menutup pintu sesudah ia dan anak-anaknya masuk. Anak-anaknya membawa bejana-bejana ke dekatnya sementara ia terus menuang.

(2 Raja-raja 4:5)

 

 

 

Kamus Besar Bahasa Indonesia memberi arti kata “mukjizat” sebagai kejadian …

RENUNGAN ANAK-ANAK

BERPIKIR BENAR

April 2nd, 2025

Filipi 4:8-9

…semua yang benar, semua yang mulia, semua yang adil, semua yang suci, semua yang manis, semua yang sedap didengar, semua yang disebut kebajikan dan patut dipuji, pikirkanlah semuanya itu.

(Filipi 4:8)

 

 

 

“Kiki, apa yang sedang …

RENUNGAN KAUM MUDA

MENGAKUI KEBUTUHAN AKAN TUHAN

April 2nd, 2025

Mazmur 53

Sudah tidak sadar lagikah orang-orang yang melakukan kejahatan, yang memakan habis umat-Ku? Mereka memakan roti, tetapi tidak berseru kepada Allah?

(Mazmur 53:5)

 

 

 

Romo Y.B. Mangunwijaya pernah berkata: ” Tanah air ada di sana, di mana …

RENUNGAN REMAJA

Memiliki Hati Seorang Hamba

April 2nd, 2025

Lukas 1:28-38

Kata Maria, “Aku ini hamba Tuhan. Jadilah padaku menurut perkataanmu itu.” Lalu malaikat itu meninggalkan dia.

(Lukas 1:38)

 

 

 

Sebagai umat Allah, maka kita adalah hamba- Nya. Meski dalam kasih Kristus kita diangkat menjadi sahabat-Nya dan …

RENUNGAN LANSIA

MEMBERI DALAM KETERBATASAN

April 2nd, 2025

Bacaan: Lukas 9:10-17

Pada waktu hari mulai malam datanglah kedua belas rasul kepada-Nya dan berkata, “Suruhlah orang banyak itu pergi … mencari tempat penginapan dan makanan….

(Lukas 9:12)

 

 

 

Setelah istrinya meninggal, Opa Heng hanya tinggal di rumah …