TENTANG KAMI

logotest

Meningkatkan martabat hidup manusia dengan cara turut mencerdaskan bangsa melalui media komunikasi massa pada umumnya dan melalui media cetak dan elektronik pada khususnya

logotest

Meningkatkan kesadaran dan penghayatan iman Kristen dengan menampilkan kehidupan yang beriman dalam Koinonia, Diakonia dan Marturia

logotest

Memperkenalkan pola hidup dan etika kristiani kepada masyarakat Indonesia, sehingga dapat berfungsi sebagai terang dan garam dunia

PELAYANAN

Not Found

Not Found

PROGRAM TV

PROGRAM RADIO

RENUNGAN

RENUNGAN KELUARGA

RENUNGAN KELUARGA

BERDAMPAK DALAM ROH

March 19th, 2024

Kisah Para Rasul 2: 14-24

Akan terjadi pada hari-hari terakhir, demikianlah firman Allah, bahwa Aku akan mencurahkan Roh-Ku ke atas semua manusia, maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat…

(Kis. 2: 17)

 

 

 

Hidup yang berkualitas pasti berdampak. Kualitas dibangun dalam …

RENUNGAN ANAK-ANAK

TEMAN YANG BAIK

March 19th, 2024

Mulai saat itu ia mencari kesempatan yang baik untuk menyerahkan Yesus.

(Matius 26:16)

 

 

 

“Menurut Kiki, siapa lagi yang akan diikutsertakan untuk pesta kejutan ulang tahun Didi?” tanya Kak Santi melanjutkan pembahasan rahasia untuk ulang tahun Didi. “Teman Didi banyak, Kak!” …

RENUNGAN KAUM MUDA

ANAK MUDA

March 19th, 2024

Mazmur 119:9-16

Bagaimana orang muda menjaga kelakuannya agar tetap murni? Dengan berpegang pada firman-Mu.

(Mzm. 119:9)

 

 

 

Masa muda adalah masa yang menyenangkan, kata sebagian orang, sebab di masa muda seseorang masih memiliki fisik yang kuat dan belum memiliki banyak masalah. …

RENUNGAN REMAJA

Ecce Homo

March 19th, 2024

Yohanes 19:4-7

Kemudian kata Pilatus kepada mereka, “Lihatlah manusia itu!”

(Yohanes 19:5)

 

 

 

Ecce Homo adalah sebuah istilah dalam bahasa Latin, yang berarti “Lihatlah orang ini!” Istilah ini adalah bagian dari perkataan Pontius Pilatus ketika melakukan pengadilan atas diri Yesus. Dalam …

RENUNGAN LANSIA

DIBENTUK TUHAN

March 19th, 2024

Yesaya 44:1-8

Beginilah firman TUHAN yang menjadikan engkau, yang membentuk engkau sejak

dari kandungan dan yang menolong engkau: Janganlah takut,

hai hamba-Ku Yakub …
(Yes. 44:2)

 

 

 

Opa Yos pintar membuat perabotan dari kayu, seperti rak, meja, kursi, dan sebagainya. Namun …